Kisi - Kisi Soal Biologi Asesmen Madrasah (AM) Tahun 2024
Asesmen madrasah adalah proses evaluasi atau penilaian yang dilakukan di lingkungan madrasah atau sekolah Islam untuk mengukur kemajuan belajar siswa, efektivitas pengajaran guru, serta kinerja keseluruhan madrasah. Asesmen ini meliputi berbagai metode dan teknik evaluasi, seperti ujian tertulis, proyek, presentasi, observasi kelas, dan lainnya.
Asesmen mdrasah ditujukan untuk semua jenjang pendidikan dari MI, MTs dan MA yang diselenggaran setiap tahunnya sejak tahun 2022 lalu yang tertuang di dalam peraturan Direktorat Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama Republik Indonesia tentang POS AM 2024. Setiap mata pelajaran yang telah diajarkan dari tahun pertama hingga tahun terakhir pelajaran diujikan kepada para siswa. Soal-soal yang diujikan dibuat oleh guru mata pelajaran masing-masing sesuai dengan kisi-kisi yang telah disusun sebelumnya.
Berikut merupakan contoh penyusunan kisi-kisi soal mata pelajaran Biologi jenjang Madrasah Aliyah. Kisi-kisi soal ini dibuat secara khusus yang menyesuiakan perkembangan pembelajaran dan materi yang telah disampaikan kepada peserta didik kelas 12 MAN 3 Cianjur pada tahun pelajaran 2023-2024. Bagi yang membutuhkanny sebagai referensi dapat mengunduhnya secara langsung pada link di bawah ini:
Download Via MediaFire
Posting Komentar untuk "Kisi - Kisi Soal Biologi Asesmen Madrasah (AM) Tahun 2024"